Skip to content

Instantly share code, notes, and snippets.

Show Gist options
  • Save teramuza/50ba17e049a8669a9a218cbe3fd48a80 to your computer and use it in GitHub Desktop.
Save teramuza/50ba17e049a8669a9a218cbe3fd48a80 to your computer and use it in GitHub Desktop.
Semantic Commit Messages

Semantic Commit Messages

Perubahan kecil pada cara penulisan Commit yang menjadikan kalian seorang developer yang lebih baik.

Format: <type>(<scope>): <subject>

<scope> bersifat optional

Contoh

feat(LoginScreenPage): menambah login screen
^--^ ^-------------^   ^-------------------^
 |          |                  |
 |          |                  +-> Subject: Deskripsi Commit
 |          |
 |          +------> Scope: class atau component yang dimaksud
 |
 +-------> Type: chore, docs, feat, fix, refactor, style, atau test.

Lainnya:

  • feat: (fitur baru untuk user, bukan fitur untuk build script)
  • fix: (memperbaiki bug untuk user, bukan perbaikan untuk build script)
  • docs: (perubahan pada dokumentasi)
  • style: (format, lupa titik koma, dll; tidak untuk perubahan kode prod)
  • refactor: (refactor kode pada prod, contoh. ubah nama variabel)
  • test: (menambahkan test yang hilang, tes refactor; tidak ada perubahan kode prod)
  • chore: (memperbarui grunt tasks dll; tidak ada perubahan kode prod)

References:

Sign up for free to join this conversation on GitHub. Already have an account? Sign in to comment